Tari Ambek Ambek Koto Anau dan Penjelasannya

Sumatera barat merupakan salah satu daerah di Indonesia yang mempunyai kekayaan budaya yang sangat banyak sebagai bagian dari kekayaan budaya Indonesia, salah satunya adalah kebudayaan seni tari tradisional. Dari daerah sumatera barat kita dapat mengenal banyak jenis tarian tradisonal yang banyak jenisnya dan sangat unik. Tarian tradisional tersebut bisa dikatakan unik karena tarian  tradisional dari […]

Tari Alang Babega dan Penjelasannya

Tari alang babega merupakan salah satu dari macam macam kebudayaan di Indonesia berupa tarian tradisional yang berasal dari daerah sumatera barat. Tarian ini menggambarkan suatu hal yang sederhana, dimana gerakannya meniru dari gerakan terbang burung elang ketika di udara yang sedang beriap menukik untuk menyambar mangsanya. Walaupun tarian ini menggambarkan hal ynag cukup sederhana, akan […]

Tari Petake Gerinjing dan Penjelasannya

Indonesia adalah sebuah negara yang memiliki banyak kebudayaan diantaranya cabang cabang seni tari yang berasal dari daerah di seluruh penjuru tanah air. Salah satu contoh dari kebudayaan yang berasal dari daerah di Indonesia adalah dengan banyak beraneka ragam adalah seni tari atau tarian. Semakin lama budaya modern memenuhi gaya hidup keseharian kita. Tanpa kita sadari, […]

Tari Payung dan Penjelasannya

Tari payung adalah tarian yang melambangkan kasih sayang. Tarian ini dilakukan dengan menggunakan payung sebagai media atau instrumen pelengkap sehingga memiliki keunikan gerak tari daerah di Indonesia Tarian yang berasal dari minangkabau , sumatera barat ini biasanya dilakukan oleh 3-4 orang penari yang dilakukan secara berpasangan antara pria dan wanita. Tarian ini mencerminkan pergaulan muda […]

5 Keunikan Tari Piring Terlengkap yang Wajib Diketahui

Keunikan tari piring dapat dilihat dari keahlian para penarinya dalam memutar piring. Penggunaan Piring dalam gerakan tari saja sebenarnya sudah mengundang perhatian dan menjadi daya tarik yang kuat. Apalagi seperti kita ketahui bahwa dalam pertunjukan tari piring kadangkala diiringi atraksi pemecahan piring oleh para penarinya. Hal tersebut juga menjadikan keunikannya sendiri. Bangsa Indonesia memang dikenal […]

30 Contoh Tari Berpasangan dari Jawa Terlengkap

Di setiap daerah, tentunya memiliki keanekaragaman ciri khas budaya, yang salah satunya adalah tarian khas daerah masing-masing.  Khas tarian daerah tersebut, salah satunya adalah jenis tarian kreasi baru berpasangan. Tarian berpasangan merupakan jenis tarian khas daerah yang dimainkan oleh dua orang atau sepasang. Bisa pria dengan pria, pria dengan perempuan, dan juga perempuan dengan perempuan, […]

Tari Serampang Dua Belas : Sejarah, Gerakan, Makna dan Kostum

Negeri kita Indonesia adalah salah satu negara yang dikenal karena keragaman budayanya. Begitu banyak warisan budaya yang menarik minat wisatawan domestik maupun luar negeri, salah satunya adalah tari tradisional Indonesia. Hampir seluruh daerah di Indonesia memiliki tari tradisionalnya masing-masing. Kali ini, kita akan mengenal dan membahas salah satu tari khas Sumatera, Tari Serampang Dua Belas. Sejarah Tari Serampang […]

100 Tarian Tradisional Indonesia Beserta Daerah Asalnya

Indonesia sebagai negara yang kaya akan budanya, memiliki banyak sekali tari –tarian radisional dari berbagai daerah kepulauan Republik Indonesia mulai dari Sabang sampai Merauke. Tarian-tarian tradisional ini kemudian menjadi salah satu sub budaya Indonesia yang mendunia, sebagai contoh kepopuleran tarian dari Indonesia yang sudah banyak dikenal oleh dunia internasional adalah tari saman dari aceh, tari […]

20 Tarian Tradisional Papua Yang Terkenal

Papua yang merupakan provinsi paling timur Indonesia, selain terkenal dengan destinasi wisatanya yang sangat memanjakan mata dan budayanya yang masih kental dengan kehidupan tradisional menarik perhatian para wisatawan bukan hanya dari dalam negri tetapi juga dari luar negri. Selain itu Papua juga terkenal dengan berbagai tarian tarian tradisional yang kerap dijadikan pertunjukan budaya, sebutlah tarian […]