15 Sub Sektor Industri Kreatif di Indonesia

Di Indonesia, Industri kreatif sedang berkembang denga cepat, para ahli dan pakar ekonomi menyatakan bahwa pedapatan negara sebagian disumbang oleh industri kreatif yang terus bertumbuh dan berkembang pada setiap saat. Industri kreatif sendiri menurut Kementrian Perdagangan Indonesia adalah industri yang berasal dari pemanfaatan aktifitas, ketrampilan serta bakat individu untuk menciptakan kesejahteraan serta lapangan pekerjaan dengan […]

Cara dan Tips Menjadi Sutradara Yang Baik

Sutradara merupakan orang yang mempunyai tanggung jawab atas layak atau tidaknyas ebuah film dibuat dan akan dipertontonya kepada penikmatnya. Seperti halnya musik yang ada dalam sebuah film atau aktor yang memerankan sebuah tokoh dalam film, sutradara menjadi salah seorang yang sangat penting dalam pembuatan sebuah karya film. Seorang sutradara akan menghabiskan seluruh waktunya berda dalam […]

12 Budaya Indonesia yang Mendunia

Indonesia merupakan negara yang kaya akan alam dan budanyanya.  Sebagai negara yang dilintasi oleh garis khatilistiwa Indonesia tidak hanya menawarkan pesona keindahan alamnya yang memang sudah terkenal ke berbagai penjuru dunia, Indonesia juga mempunyai keaneka ragaman budaya dari Sabang sampai Merauke. Indonesia sendiri tercatat sebagai saah satu negara paling kaya akan ragam budaya di dunia. […]

15 Tips Menonton Film Horor Agar Tidak Takut

Walaupun film horor terkesan menakutkan dan juga memacu adrenalin, orang-orang yang menyukain film genre ini (baca: Film Horor Terseram) terbilang sangat banyak. Jalan cerita yang biasanya terkesan menceritakan misteri dan juga penuh dengan teka-teki cukup membuat sebagian besar orang penasaran dan puas akan sensasi ketakutan, tercekam, dan dibuat lelah saat menonton. Banyaknya film-film horor yang […]

7 Tips Untuk Pilih Situs Streaming Film Indonesia Terbaru

Pada masa kini banyak orang mempunyai hobi menonton film, baik itu film dalam negri ataupun luar negri. hobi yang kemudian menjadi aktifitas harian karena dapat dilakukan dengan mudah asalkan ada fasilitas internet yang mendukung dengan kecepatan yang stabil. Pada saat ini kegiatan streaming cenderung lebih digemari karena sangat mudah dan tidak membuang tenaga lebih untuk […]

16 Tips Membuat Film Pendek Bagi Pemula

Keberadaan film kini semakin disukai oleh sebagian besar orang, tak terkecuali kecintaan pada film pendek yang biasa juga disebut short movie, keberadaanya seakan menjadi angin segar didunia perfilman terutama untuk orang-orang pemula di industri ini. Berbagai teknik, aplikasi dan alat untuk membuat film pendek pun semakin simple sehingga menjadi sesuatu yang dapat dikerjakan dengan budget yang […]

10 Film Indonesia dengan Biaya Pembuatan Termahal

Film Indonesia pada saat ini mulai menjadi ladang bisnis yang menjanjikan, untuk sebagian besar produser-produser kelas atas film dijadikan sebagai industri paling komersil di dunia hiburan tanah air. Film Indonesia dibuat tidak hanya mengandalkan kehandalan aktor-aktornya dalam beradu akting tetapi juga diramu sedemikian rupa sehingga harus mengeluarkan biaya yang cukup fantastis bahkan bisa sampai puluhan […]

Perbedaan Seni dan Keindahan Estetika

 Asal kata seni adalah dari bahasa Sansekerta yang berarti pemujaan, persembahan, atau pelayanan. Kata seni berhubungan dengan kegiatan agama yang pada akhirnya disebut sebagai kesenian. Lalu menurut Padmapusphita, seni asal katanya adalah genie dalam bahasa Belanda dan genius dalam bahasa latin. Arti keduanya adalah kemampuan luar biasa yang dibawa sejak lahir. Seni sangat luas dalam […]

Seni Sastra Jawa dan Jenis-Jenisnya

Perjalanan sastra Jawa yang berlangsung sangat panjang telah banyak diwarnai oleh pengaruh-pengaruh budaya asing yang datang ke tanah Jawa. Pengaruh budaya luar yang paling menonjol dan turut mewarnai adalah budaya Hindu dari India, yaitu pada zaman Renaisan Jawa I antara abad VIII sampai abad XV (masa Jawa Budha dan Jawa Hindu); dan budaya Islam dari […]

Seni Sastra Sumbawa Lawas

Pulau Sumbawa merupakan salah satu pulau terbesar di Provinsi NTB yang telah dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 1958. Ditinjau dari segi sejarah, di pulau Sumbawa sejak 500 tahun yang lalu telah berjalan pemerintahan kerajaan yang berkesinambungan dari abad 14 sampai dengan abad 20, yaitu Kerajaan Bima, Dompu, dan Sumbawa. Masing-masing kerajaan mempunyai kesatuan pemerintahan Adat dan […]