Seni yang terdiri dari beberapa jenis mempunyai manfaat tersendiri untuk masing-masing jenisnya. Manfaat seni dapat dirasakan tidak hanya dari sisi individu melainkan juga dari sisi sosial. Terlepas dari jenis-jenis seni, berikut ini manfaat belajar seni secara umum: 1. Manfaat Individu Kebutuhan Emosional Manfaat belajar seni yang pertama untuk individu atau perorangan adalah memenuhi kebutuhan emosional. […]
Anyaman, sesuai dengan penjelasan artikel sebelumnya, adalah sebuah karya yang terbentuk dari lipatan dan tindihan bahan yang menjadi satu. Membuat anyaman memperlukan 2 hal, bahan dan keterampilan. Berikut penjelasan untuk membuat anyaman dapat dilakukan dengan cara mempelajari teknik dasar anyaman. Terdapat dua teknik dasar anyaman yang disesuaikan dengan jenis anyamannya. Berikut merupakan penjelasan teknik dasar anyaman: […]
Keberadaan film kini semakin disukai oleh sebagian besar orang, tak terkecuali kecintaan pada film pendek yang biasa juga disebut short movie, keberadaanya seakan menjadi angin segar didunia perfilman terutama untuk orang-orang pemula di industri ini. Berbagai teknik, aplikasi dan alat untuk membuat film pendek pun semakin simple sehingga menjadi sesuatu yang dapat dikerjakan dengan budget yang […]
Film Indonesia pada saat ini mulai menjadi ladang bisnis yang menjanjikan, untuk sebagian besar produser-produser kelas atas film dijadikan sebagai industri paling komersil di dunia hiburan tanah air. Film Indonesia dibuat tidak hanya mengandalkan kehandalan aktor-aktornya dalam beradu akting tetapi juga diramu sedemikian rupa sehingga harus mengeluarkan biaya yang cukup fantastis bahkan bisa sampai puluhan […]
Tarian merupakan salah satu contoh dari kekayaan budaya Indonesia, karena setiap daerah mempunyai tarian tradisional yang berbeda. Tarian tradisional Sumatera Barat akan menjadi fokus utama pada artikel ini. Selain seni tari, terdapat berbagai jenis seni lainnya di Indonesia yang kaya akan budaya. Sebelumnya telah pengertian seni tari secara mendasar telah dijelaskan. Penjelasan yang diberikan mencakup […]
Asal kata seni adalah dari bahasa Sansekerta yang berarti pemujaan, persembahan, atau pelayanan. Kata seni berhubungan dengan kegiatan agama yang pada akhirnya disebut sebagai kesenian. Lalu menurut Padmapusphita, seni asal katanya adalah genie dalam bahasa Belanda dan genius dalam bahasa latin. Arti keduanya adalah kemampuan luar biasa yang dibawa sejak lahir. Seni sangat luas dalam […]
Kata kritik berasal dari bahasa Yunani, yang berarti menghakimi, membanding atau menimbang. Jadi kritik sastra dapat disimpulkan sebagai upaya dalam menentukan makna hakiki dari sebuah karya sastra dalam berbagai cara, seperti memberikan pujian, pendapat, masukan dan penafsiran yang sistematik. Peran kritik sastra sendiri, juga untuk membantu dalam proses penyusunan teori sastra dan sejarah sastra, selain […]
Perjalanan sastra Jawa yang berlangsung sangat panjang telah banyak diwarnai oleh pengaruh-pengaruh budaya asing yang datang ke tanah Jawa. Pengaruh budaya luar yang paling menonjol dan turut mewarnai adalah budaya Hindu dari India, yaitu pada zaman Renaisan Jawa I antara abad VIII sampai abad XV (masa Jawa Budha dan Jawa Hindu); dan budaya Islam dari […]
Pulau Sumbawa merupakan salah satu pulau terbesar di Provinsi NTB yang telah dibentuk berdasarkan Undang-Undang Nomor 1958. Ditinjau dari segi sejarah, di pulau Sumbawa sejak 500 tahun yang lalu telah berjalan pemerintahan kerajaan yang berkesinambungan dari abad 14 sampai dengan abad 20, yaitu Kerajaan Bima, Dompu, dan Sumbawa. Masing-masing kerajaan mempunyai kesatuan pemerintahan Adat dan […]
Batak adalah sebutan untuk suku kebanyakan bermukim di Sumatra Utara. Mayoritas orang Batak beragama Kristen dan Islam. Suku Batak sendiri adalah sebuah suku dengan kebudayaan yang meyakini seluruh nilai-nilai kehidupan suku bangsa Batak diwaktu-waktu mendatang merupakan penerusan dari nilai kehidupan lampau dan menjadi faktor penentu sebagai identitasnya. Refleksi dari nilai-nilai kehidupan tersebut menjadi suatu ciri yang khas […]