Alat Musik Karinding dan Penjelasannya

Karinding yaitu alat musik tiup tradisional Sunda. Di Limbangan dan Cililin Karinding dibuat dari bamboo, dan yang menggunakannya adalah para perempuan, dilihat dari bentuknya seperti tusuk agar mudah ditusukan di sanggul rambut. Dan untuk bahan enau kebanyakan dipakai oleh lelaki, bentuknya lebih pendek supaya dapat diselipkan dalam wadah rokok. Untuk bentuk karinding ada tiga ruas. […]

Seni Musik Samrah dan Penjelasannya

Kota Jakarta merupakan Ibu kota dari Negara Indonesia. Kota Jakarta disebut dengan kota metropolitan, karena di Kota tersebut merupakan pusat kota dan tempat terjadinya kemacetan. Dengan semakin maju Kota Jakarta, terdapat berbagai macam kebudayaan khas kota Jakarta, mulai dari makanan khas kota Jakarta seperti kerak telor, minuman khas yaitu bir pletok, sampai kesenian asli kota […]

Budaya Seni Supranatural dan Penjelasannya

Sebagian orang terbuka menerima seni sebagai elemen yang erat berkoneksi dengan hal-hal supranatural. Ketika menyandingkan wacana seni bersama hal-hal yang berkenaan dengan supranatural, banyak orang bergidik, seakan anti, entah sebabnya ada rasa takut, terlalu misteri, atau mungkin juga terlalu ribet mewacanakannya. Tetapi tidak sedikit orang ngotot memisahkan seni dari unsur-unsur berbau suprantural. Menurut kalangan ini, […]

Kesenian Calung Renteng dan Penjelasannya

Calung adalah alat musik sunda yang merupakan prototype atau purwarupa dari angklung. Jenis bamboo untuk pembuatan alat musik ini kebanyakan dari awi wulung (bamboo hitam), namun ada pula yang dibuat dari awi temen (bamboo yang berwarna putih). Berbeda dengan angklung yang dimainkan dengan cara digoyangkan, cara untuk menabuh alat musik dari Jawa Barat ini adalah […]

Kesenian Terbang Gede dan Penjelasannya

Istilah terbang memiliki arti yang variatif di antaranya adalah terbang merupakan waditra terbuat dari kayu yang melingkar berbentuk silinder berdiameter 40-60 cm dengan tinggi 10-15 cm, bentuknya mirip dengan rebana. Kesenian ini dinamakan sesuai dengan waditra yang digunakan yaitu terbang. Untuk bagian mukanya ditutup dengan kulit. Istilah terbang diartikan ngapung, hal tersebut dikarenakan ada anggapan […]

Kesenian Tutunggulan dan Penjelasannya

Tutunggulan adalah bunyi-bunyian yang dihasilkan oleh benturan lesung dan alu. Tutunggulan merupakan kesenian musik tradisional khas Sunda. Ketika keduanya dibenturkan di bagian tertentu, maka akan menghasilkan bunyi tung, trok, dung, trok, maupun prek. Apalagi diiringi kawih-kawih yang dinyanyikan bersama oleh para pemainnya. Dengan irama dan juga ritme tertentu, permainan yang biasanya dimainkan oleh beberapa orang […]